cara membuat hotspot di mikrotik
assalamualaikum wr.wb bertemu lagi dengan saya, saya Kurnia. disini saya akan mentutorial cara konfigurasi hotspot di Router, apa itu hotspot ?... hotspot adalah lokasi fisik tempat orang dapat mengakses internet, biasanya menggunakan WiFi ntuk uji cobanya pertama-tama masuk ke apk winbox jika sudah hubungkan dengan mikrotik yang mau kalian konfigurasi lalu selanjutnya ikuti seperti yang dibawah ini pertama tama kalian pastikan router dan client kalian sudah terhubung internet agar hotspot kalian yang nanti dibuat mendapat internet dari si router 1.Klik wireless. 2.jika sudah kalian add serta klik virtual maka akan muncul tampilan seperti dibawah ini lalu selanjutnya masuk ke rule wireless lalu beri mode ap bridge serta masukkan SSID untuk hotspot nanti jika sudah klik apply lalu ok. 3.Pencet tombol plus dari ip>addresses. 4.Kalian pilih interfacenya ke wlan2. 5.Habis itu kalian ke DHCP ...